Sosialisasi Pendidikan Politik Pemilih Pemula Dalam Rangka Pilkada Serentak 2024
Dalam rangka menghadapi Pilkada Serentak 2024, Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kota Balikpapan bekerjasama dengan KPU Kota Balikpapan meluncurkan inisiatif penting untuk meningkatkan partisipasi pemilih muda, khususnya di kalangan pelajar dan mahasiswa. Kegiatan sosialisasi diadakan di berbagai SMA, SMK, dan MA negeri di Kota Balikpapan, Dalam agendany, terdapat 16 sekolah yang di kunjungi langsung […]
Bimbingan teknis (bimtek) terkait pembangunan zona integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK)
Dalam rangka memperkuat tata kelola pemerintahan yang bebas dari praktik korupsi, Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kota Balikpapan menyelenggarakan kegiatan bimbingan teknis (bimtek) terkait pembangunan zona integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK). Acara ini diadakan pada tanggal 27-29 September 2024 di Hotel Mercure, Kota Samarinda. Acara tersebut dihadiri oleh Tim Kerja Pembangunan Zona […]